Babinsa Kel. Tambaksari Monitoring Penertiban Bangunan Liar

    Babinsa Kel. Tambaksari Monitoring Penertiban Bangunan Liar

    SURABAYA - Babinsa Kel. Tambaksari Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Slamet Pribadyo bersama Staf Bangtib melaksanakan kegiatan monitoring penertiban bangunan liar dan pedagang kaki lima yang berada diatas saluran air disekitaran karanggay RW. 03 jl. Karanggayam Kel. Tambaksari Kec. Tambaksari. Selasa (15/11/22)

    Kegiatan Penertiban ini sesuai dengan peraturan Pemerintah Daerah supaya kota Surabaya terlihat rapi dan bersih, yang sebelumnya sesuai dengan prosedur 3 surat pemberitahuan secara humanis dan peringatan mediasi sampai tahap pembongkaran.

    Kegiatan ini guna menertiban bangunan liar di sepanjang saluran air dengan secara perlahan lahan di lakukan, sampai tidak ada lagi bangunan liar, " ujar Babinsa.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Pelaku Pemukulan Mahasiswa yang Viral di...

    Artikel Berikutnya

    Empat Pilar Kecamatan Pakal Kunjungi Balita...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gagalkan Penyelundupan 960 Kosmetik Ilegal di Dermaga Bambangan

    Ikuti Kami