Peduli Balita Stunting Babinsa Koramil 0831/04 Sukolilo Berikan Nutrisi

    Peduli Balita Stunting Babinsa Koramil 0831/04 Sukolilo Berikan Nutrisi

    SURABAYA - Babinsa Kel. Manyar Sabrangan Koramil 0831/04 Sukolilo Koptu Liki melaksanakan kegiatan sambang warga serta memberikan bantuan nutrisi bagi anak/balita yang terdampak Stunting bertempat di. Manyar Tegal No. 06 RT. 02 RW. 12 Kel. Manyar Sabrangan Kec. Mulyorejo. Selasa (08/11/22)

    Hal ini kami lakukan dalam upaya menurunkan stunting diwilayah Kel. Manyar Sabrangan yang mengalami gizi buruk. Kegiatan tersebut dilaksanakan sekaligus melihat perkembangan kondisi anak stunting. Selain itu dengan mendatangi rumah anak stunting sebagai upaya memberikan motivasi kepada orang tua anak." kata Koptu Liki. 

    Kegiatan ini juga merupakan wujud nyata TNI dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat sebagai upaya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui peningkatkan gizi dengan kegiatan sosial, "pungkasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Peduli Kesulitan Warga Binaan Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0831/04 Sukolilo Peduli Terhadap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kolonel Kav Donan Resmikan Pelaksanaan Peningkatan Kemampuan Personil Penerangan

    Ikuti Kami